Papan Bahtera
Lyric: Bontjoe
Arr : Blackhot Company
Voc : Ade
jendela langit mulai terbuka
gunung menghilang turun menjauh
lima ratus tahun telah berputar
kabut hitam mucul bulan ke tujuh
papan bahtera
telah di ciptakan
papan bahtera
telah di trurunkan
papan bahtera
telah di ciptakan
papan bahtera
telah di anugrahkan
papan papan bahtera
ombak menjulang tinggi
laut menutupi bumi
orang menatap ngeri
jerit didalam sepi
tawa air menari
kapal beranjak pergi
takut di bawa mati
kuat pegang kendali
papan bahtera
telah di ciptakan
papan bahtera
telah di trurunkan
papan bahtera
telah di ciptakan
papan bahtera
telah di anugrahkan
papan papan bahtera
papan papan bahtera